Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2016

Kegiatan Diskursus minggu I

Gambar
PERSEPSI MAHASISWA FISIP TERHADAP MAHASISWA YANG ‘KULIAH-PULANG KULIAH- PULANG’ (KUPU-KUPU)     Oleh : Divisi Penelitian dan Pengembangan (himanata) BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah           Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya merupakan salah satu perguruan tinggi swasta yang besar di jawa timur.Tak hanya populer di kawasan surabaya, nama Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya atau populer dengan nama Untag Surabaya ini juga tak asing di jajaran elit perguruan tinggi di jawa timur. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Untag Surabaya atau FISIP adalah salah satu fakultas di Untag Surabaya yang memiliki akreditas baik yang tentu saja tergolong fakultas yang berkwalitas. Namun hal ini kurang dibarengi dengan kepekaan mahasiswa terhadap lingkungannya. Hal ini terlihat dengan masih banyaknya mahasiswa yang menerapkan kuliah pulang kuliah pulang atau yang biasa dikatakan “Kupu-Kupu”.

TRANSFORMASI KNOWLEDGE DALAM DILEMA MAHASISWA FISIP UNVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA

BAB I Pendahuluan Latar Belakang Masalah Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya merupakan salah satu perguruan tinggi swasta di jawa timur yang mampu menghadirkan daya tarik bagi siswa SMA yang baru tamat belajar di sekolahnya. Tak hanya populer di kawasan surabaya, nama Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya atau populer dengan nama Untag Surabaya ini juga tak asing di jajaran elit perguruan tinggi di jawa timur. Setiap tahun jumlah mahasiswa yang mendaftar di Untag Surabaya terus mengalami peningkatan. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Untag Surabaya atau FISIP adalah salah satu fakultas di Untag Surabaya yang juga mengalami kondisi yang sama. Mahasiswa FISIP angkatan 2016 mencapai total 509 mahasiswa. Jumlah tersebut naik 208 mahasiswa jika dibandingkan dengan jumlah mahasiswa FISIP pada angkatan 2015 yang berjumlah 301 mahasiswa. Jumlah mahasiswa yang tiap tahunnya meningkat tidak diimbangi dengan jumlah dosen yang tiap tahunnya tetap tidak mengalami peningkatan